Branding Strategy
Pelajari strategi branding dan metode kami yang telah dipercayai oleh lebih dari 100+ perusahaan.
Mengapa Brand Anda Perlu Melakukan Proses Branding atau Rebranding?
Jika Anda mengalami poin dibawah ini, branding maupun rebranding dapat menjadi solusi yang tepat.
Goes Public
or International
Tidak Relevan Lagi
Di Pasar
Kompetisi Baru
Manajemen baru atau M&A (Merger and Acquisition)
Perkembangan Bisnis
Audiens atau
Produk Baru
Mulai Terinspirasi?
Mari Kembangkan Brand Anda Bersama Kami
Jadwalkan konsultasi gratis selama 30 menit dengan para ahli kami.
Inilah Metodologi Rebranding Kami yang Terbukti Efektif.
Riset
Analisa Strategis
Desain
& Implementasi
Guideline
Research
Sebagai branding consultant terpercaya di Indonesia, kami melakukan riset kuantitatif dan kualitatif pada pihak internal dan eksternal untuk menentukan Brand Vision dan Brand Value Anda. Inilah cara Dreambox Marketing Agency melakukannya:
Brand Vision
Kami menentukan Brand Vision Anda dengan mencari tahu bagaimana audiens memandang brand Anda, mengapa mereka memiliki pandangan itu, dan apa yang seharusnya mereka pikirkan mengenai brand tersebut sebagai strategi branding. Penemuan ini kemudian menjadi materi untuk wawancara dan membangun sense of belonging terhadap pihak-pihak terkait, serta diskusi lebih lanjut untuk mengumpulkan data dan informasi selengkapnya.
Brand Value
Preferensi, ekspektasi, dan pengalaman audiens bersama mereka tentang Anda adalah nilai brand Anda. Anda mempertahankan masa hidup brand dengan menjaga nilai brand. Dreambox Marketing Agency melakukan berbagai tinjauan, survei, dan komunikasi untuk menemukan inti yang konsisten dari nilai brand Anda.
Strategy
Setelah memahami brand, langkah selanjutnya adalah menentukan strategi untuk brand tersebut.
Brand Association
Setiap aset dan kewajiban brand dapat menambah atau mengurangi nilai produk dan layanan dari perspektif pelanggan dan audiens. Nama, kepribadian, organisasi, dan gaya bahasa brand yang digunakan dalam berkomunikasi dengan audiens akan terwujud dalam pikiran audiens sebagai hal yang akan paling sering diasosiasikan dengan brand Anda.
Brand Promise
Salah satu dari banyak cara untuk menarik audiens Anda adalah dengan menunjukkan bahwa brand Anda dapat memberikan manfaat emosional dan fungsional melalui produk atau layanan yang tersedia. Untuk membuat segalanya lebih mudah dan lebih praktis bagi Anda, Dreambox Marketing Agency akan membantu menentukan keunggulan brand Anda, dan manfaat brand Anda yang dapat membedakan dirinya dari kompetitor lain.
Brand Message
Begitu Dreambox Marketing Agency menemukan posisi dan nilai merek, kedua aspek tersebut akan dimuat dalam pesan yang inspiratif, persuasif, dan memotivasi agar audiens mengaitkannya dengan brand Anda. Dreambox Marketing Agency membantu menyampaikan pesan dan narasi ini ke target market Anda melalui komunikasi strategis dan saluran yang dipilih.
Activation Ideas
Langkah terakhir adalah mengeksekusi ide untuk menunjukkan betapa pentingnya brand Anda bagi audiens dan mengapa mereka harus mendukung Anda. Dreambox Marketing Agency membantu Anda mengaktifkan brand dengan mengelola layanan, pengalaman, dan tindakan sosial brand untuk menjangkau pihak yang diperlukan.
Design
& Implementation
Internal Insight
Disebut juga sebagai wawasan internal, internal insight adalah interaksi brand Anda dengan orang-orang internal untuk mensosialisasikan informasi baru atau perubahan pesan brand dan positioning agar perubahan tersebut meresap secara menyeluruh. Dreambox Marketing Agency juga memasukkan opini dan pemikiran pelanggan Anda dalam proses rebranding dan mensosialisasikan rebranding Anda melalui item visual seperti desain, logo, dan lain-lain.
External Insight
Wawasan eksternal memberikan data alternatif dalam kemajuan pengambilan keputusan untuk mendapatkan keunggulan kompetitif yang lebih baik. Dreambox Marketing Agency mengumpulkan data tersebut melalui berbagai riset dan desk reserach terhadap brand yang juga berada di level Anda (kompetitor).
Brand Mark
Jika logo mengkombinasikan warna, gambar, kata, dan aspek lainnya, Brand Mark hanyalah gambar. Dreambox Marketing Agency membantu menciptakan brand mark Anda melalui fotografi terencana, kombinasi warna, penggunaan gaya font, dan visual estetika untuk mengekspresikan brand Anda.
Implementation Test
Tes implementasi berfungsi sebagai verifikasi bahwa brand baru Anda dapat diterapkan dalam praktik. Tes dilakukan kepada semua pihak signifikan untuk memahami respon mereka terhadap hasil rebranding Anda.
Merchandise
Merchandise adalah produk promosi untuk menarik lebih banyak perhatian dari audiens Anda dan audiens potensial baru. Merchandise hadir dalam banyak variasi, dan juga berfungsi sebagai saluran komunikasi Anda untuk meningkatkan kepuasan pelanggan Anda.
Implementation Training
Langkah terakhir adalah menanam hasil rebrand dalam tujuan KPI sehingga pihak internal akan memahami dan terlibat sesuai dengan bentuk baru brand Anda. Dreambox Marketing Agency akan membantu Anda mengetahui cara mempertahankan hasil rebrand dan segala detailnya dengan memberikan panduan yang didesain dalam gara Human-Centered Design agar lebih mudah dipahami. Setelah menetapkan rebranding Anda hingga ke detail terkecil, kami juga akan membantu Anda mendaftarkan brand Anda secara legal.
Guideline
Setelah proses mencapai hasil akhir, Dreambox Marketing Agency merekam semua data dan informasi akan keseluruhan hasil dalam sebuah Brand Guideline yang dapat Anda akses kapan pun Anda mau. Pedoman ini akan berisi tentang visi, nilai, esensi, dan informasi penting lainnya dari brand Anda untuk memandu Anda mengembangkan brand Anda di masa depan.
Satu Langkah Lagi Menuju Kehebatan
Jadwalkan konsultasi gratis selama 30 menit dengan para ahli kami.